YA'AHOWU !! SYALLOM.. Kata Yesus: "Akulah jalan dan kebenaran dan hidup. Tidak ada seorang pun yang datang kepada Bapa, kalau tidak melalui Aku. (Yoh. 14:6) FAOMASI ZOAYA

LABEL

Pencarian

MARILAH KITA MENJADI BERKAT MELALUI INTERNET, KIRIMKAN TULISAN ANDA YANG MEMBANGKITKAN IMAN, MEMULIHKAN, MEMBAWA JIWA & PERTOBATAN KEPADA TUHAN.

Kamis, 17 April 2014

DIAM ITU EMAS ??

" Orang yang menyendiri, mencari keinginannya, amarahnya meledak terhadap setiap pertimbangan. " 
(Ams 18:1).

Diam yang tidak didasari ketulusan bagai panah api yang siap meluncur dari busurnya untuk melukai sesamanya. Diam adalah sikap yang baik, yang seringkali bisa menghalangi terjadinya pertengkaran/percekcokan. Namun, DIAM MENJADI SIKAP YANG TIDAK BAIK KETIKA DILAKUKAN DENGAN TIDAK TULUS, misalnya diam yang didasari kemarahan, cemburu, dan balas dendam. Alangkah baiknya jika kita mengungkapkan ketidaksenangan atau kemarahan kita dengan pertobatan, DARIPADA DIAM TETAPI MENYIMPAN HAL-HAL YANG JAHAT DI DALAM HATI.

Mari kita diam karena memang sedang belajar untuk menjadi orang yang sabar, rendah hati, lemah lembut, dan pemaaf.

Selanjutnya mari kita renungkan sebuah ungkapan, “DIAM ITU EMAS, TAPI TAHU KAPAN HARUS DIAM ITU BERLIAN…” 

TUHAN YESUS MEMBERKATI...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terima Kasih untuk Komentar Anda yang membangun, Semoga menjadi berkat bagi kita semua... Amin. GBU